Postingan

kesan dan pesan selama mabin

Gambar
 pengalaman  saya selama Mabim dan Pengamalan trilogi universitas Nusa Putra sebagai Mahasiswa PGSD Hallo semuanya perkenalkan nama saya silvi delya putri saya dari prodi S1 program pendidikan Guru sekolah Dasar (PGSD) sebelum menjadi mahasiswa tentunya ada berbagai hal yang harus dilakukan dan di ikuti contohnya seperti perkenalan atau ospek yang di mana di sini kita sebut dengan mabim ( masa bimbingan mahasiswa) . dengan adanya mabim kita di latih dan belajar bagaimana caranya menjadi mahasiswa yang baik dan benar dan banyak pengetahuan dan pengalaman yang sebelumnya belum pernah saya rasakan karena untuk menjadi mahasiswa yang baik dan benar tentunya kita harus benar benar berpikir dengan logika dan pemikiran yang matang karena ketika sudah berada di masa ini kita sudah bukan lagi anak SMA kita sudah benar-benar beranjak pada pendewasaan yang sesungguhnya, oleh karena itu kita harus bisa mengamalkan hal hal positif di kehidupan kita contoh nya seperi 3 trilogi nusa putra ya...